Friday 20 March 2015

1. Cara Menyisipkan data (Insert) dan Menampilkan Hasil data (Select)

1. Cara Menyisipkan data (Insert) dan Menampilkan Hasil data (Select)

Cara Bermain File Pada Ms. Acces Melalui Query Design

Aturan dalam Select dan  Insert
  1. Jika tipe data number tidak menggunakan tanda kutip
  2. Jika tipe data text menggunakan tanda kutip (“) sebagai tanda memisah atau spasi.

  1. Select * from Nama Tabel (tanda * menunjukkan bahwa ia menampilkan semua isi dari Nama Tabel yang diberikan:
  1. Contoh :
  2. Select *from TBL_MHS
Hasilnya seperti Di Bawah ini


  1. Select Nim,Nama,Jurusan from TBL_MHS where Nama = “Muhammad Syahril” (ini Menunjukkan bahwa ia hanya menampilkan isi Nim, Nama, Jurusan dari TBL_MHS dimana Namanya “Muhammad Syahril”
  1. Contoh :
  2. select NIM, NAMA, JURUSAN from TBL_MHS where NAMA = "MUHAMMAD SYAHRIL"
Hasilnya seperti di bawah ini
  1. Select Kode_Barang, Nama_Barang, Jumlah, Harga, Jumlah*Harga As Total_Bruto, Diskon1, (Diskon1/100)*Jumlah*Harga As Diskon, (Total_Bruto-Diskon)*15/100 As Pajak, Total_Bruto-Diskon As Total_Bersih, Total_Bersih+Pajak As Total_Seluruh_Pajak From Tbl_Penjualan; => ( Berfungsi untuk Melihat data Berdasarkan Rumus yang telah kita buat).
Sebelum di Run,.
Setelah di Run,.
  1. Insert Into Tbl_Penjualan ( Kode_Barang, Nama_Barang, Jumlah, Harga, Diskon1 ) Values ('K001', 'Pc_Komputer', 11, 400000, 9); =>(berfungsi untuk memasukkan data ke dalam tabel penjualan.)
Sebelum di Run,.
Setelah di Run,.

    Download Modul ini....

0 comments:

Post a Comment

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com